Pos Bibida Satgas Yonif 756/WMS Gelar Pelayanan Kesehatan Secara Gratis

    Pos Bibida Satgas Yonif 756/WMS Gelar Pelayanan Kesehatan Secara Gratis

    PANIAI, - Satgas Yonif 756/WMS menunjukan kepeduliannya atas kesehatan masyarakat Distrik Bibida dengan memberikan pelayanan kesehatan gratis sekaligus memperkenalkan diri kepada masyarakat yang berada di kampung Distrik Bibida, Kab. Paniai, Kamis (15/08/2024).

    Dantonkes Satgas Yonif 756/WMS Lettu Ckm Yusrifar Jafar mengatakan TNI hadir untuk mengatasi kesulitan rakyat. ‘’Dengan adanya pelayanan kesehatan gratis ini diharapkan masyarakat bisa sembuh dari sakitnya dan selalu menjaga kesehatan fisik, rohani dan lingkungan sekitar guna membentuk pola hidup sehat dan meningkatkan kesadaran kepada masyarakat tentang kesehatan pribadi’’. Kita hadir disini untuk masyarakat dan membantu mereka adalah tugas kita.’’ ucapnya.

    Mama Wenry Moni salah satu masyarakat Distrik Bibida beliau mengaku senang dan mengucapkan terima kasih kepada personel Pos Bibida Satgas Yonif 756/WMS yang telah peduli terhadap masyarakat yang ada di kampungnya.

    "Saya senang Bapak TNI semua ada di sini, dengan adanya Bapak TNI disini kami selalu terbantu. Terima kasih bapak TNI, semoga Tuhan melindungi bapak TNI dalam bertugas, " ucapnya.

    paniai
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Satgas Yonif 756/WMS Latihkan Gerak Jalan...

    Artikel Berikutnya

    Satgas Yonif 756/WMS Gelar Apel Gabungan...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    110 Juta Orang di Prediksi Mudik Akhir Tahun, Kapolri Amankan Sebaik-baiknya
    Peduli Kebersihan Lingkungan, Satgas Yonif 756/WMS Gelar Karya Bhakti
    Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 756/WMS Laksanakan Karya Bhakti Pembangunan Sekolah di Wilayah Perbatasan
    Perangi kegelapan, Satgas Yonif 756/WMS Bantu Perbaiki Penerangan Rumah Masyarakat
    Peduli dengan Pendidikan Generasi Muda Papua Tengah, Satgas Yonif 527/BY Kembali Mengajar Wasbang di SD Inpres YPPK Obano
    Satgas Yonif 756/WMS Bagikan Pakaian Layak Pakai, Senyum Ceria Hiasi Warga di Wilayah Perbatasan
    Utamakan Kesehatan, Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 756/WMS Beri Pelayanan Kesehatan Gratis di Wilayah Perbatasan
    Satgas Yonif 756/WMS Laksanakan Pengamanan Dalam Rangka Rapat Pleno Hasil Pilkada di Wilayah Kab. Paniai
    Satgas Yonif 756/WMS Bagikan Pakaian Layak Pakai, Senyum Ceria Hiasi Warga di Wilayah Perbatasan
    Peduli Kebersihan Lingkungan, Satgas Yonif 756/WMS Gelar Karya Bhakti
    Apel Siaga dan Patroli Bersama TNI-Polri, Wujudkan Rasa Aman di Wilayah Perbatasan 
    Pemberian Alat Olahraga ke Wilayah Binaan Kampung Duadide dan Toyoamoti Distrik Aradide Kab. Paniai
    Peduli Kebersihan, Satgas Yonif 527/BY bersama Babinsa Enarotali Laksanakan Karya Bakti Bersama
    Personel Satgas yonif 527/BY Pos Obano Berikan Layanan Sunat Gratis Bagi Masyarakat Papua
    Satgas Yonif 527/BY beserta Komponen Masyarakat Obano Lakukan Penyuluhan Moderenisasi Umat Beragama dan Pemilihan Capres - Cawapres
    Gangguan OPM kemarin, Personel Satgas Yonif 527/BY beserta Gabungan Koramil 1703-03 Obano dan Polsek Laksanakan Evakuasi Tenaga Pengajar

    Tags